Menu

Mode Gelap
 

News

Kapolsek Lembor Kawal Penjemputan Uskup Labuan Bajo


 Kapolsek Lembor, Ipda Vinsensius Bagus Jemput Mgr Maksimus Regus,Uskup terpilih Keuskupan Labuan Bajo, Sabtu(12/10/2024).ist Perbesar

Kapolsek Lembor, Ipda Vinsensius Bagus Jemput Mgr Maksimus Regus,Uskup terpilih Keuskupan Labuan Bajo, Sabtu(12/10/2024).ist

Harianlabuanbajo Kepolisian sektor Lembor terlibat aktif dalam menyambut kedatangan Mgr Maksimus Regus, Uskup terpilih Keuskupan Labuan Bajo, Sabtu(12/10/2024).

Kapolsek Lembor dan segenap personel Polsek Lembor Kawal langsung upacara penjemputan Uskup terpilih yang digelar oleh Umat Paroki Rangga, Paroki Wae Nakeng, dan Paroki Datak.

“Selamat datang di Keuskupan Labuan Bajo Yang Mulia Bapa Uskup Mgr Maksimus Regus,” ujar Kapolsek Lembor, Ipda Vinsen Bagus, S.IP usai ceremony penjemputan digelar di Wae Nakeng Lembor.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 322 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Valdi Khairusy Pimpin Pengda Ikatan Notaris Indonesia Mabar, Berikut Arah Kebijakan dan Program Kerja

2 November 2025 - 12:37

Jabat Ketua Pengda IPPAT Mabar, Dian Ali Siap Perkuat Profesionalisme dan Integritas PPAT

2 November 2025 - 09:51

Dian Ali Resmi Dilantik Sebagai Ketua Pengda IPPAT Manggarai Barat Periode 2024-2027

2 November 2025 - 09:32

Kesbangpol Tegaskan Sekretariat DPD NasDem Mabar Masih Ada dan Tidak Pernah Pindah Alamat

31 Oktober 2025 - 12:27

Diduga Korupsi Dana BUMDES, Kades Liang Sola Dilapor Warga ke Kejari Mabar

27 Oktober 2025 - 18:50

Jangkar Kapal Apik Hancurkan Terumbu Karang di Sebayur Kecil

27 Oktober 2025 - 06:18

Trending di Daerah