Kesederhanaan Richard tampak jelas ketika dirinya mendatangi rumah warga di pelosok Manggarai Barat. Ia tak menaruh ragu dan jarak kepada warganya termasuk emak-emak.
Senyum khasnya, kesederhanaannya, dan keramahannya membuat warga yang mencintainya merindukan kehadiran di lingkup pemerintahan Kabupaten Manggarai Barat.
Seorang Perempuan lanjut usia yang ia jumpai menuturkan secara gamblang sosok Richard Sontani.
“Ho pemimpin ata butuh Dami roeng. Toe ma sungkan Ami Kud cumang.(Richard sosok pemimpin yang dibutuhkan rakyat. Dia sederhana dan kami tentu tidak sungkan menjumpainya,” ujarnya








